You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Desa Brengkok
Desa Brengkok

Kec. Susukan, Kab. Banjarnegara, Provinsi Jawa Tengah

Wilayah Desa

25 Agustus 2016 Dibaca 588 Kali
Wilayah Desa

LETAK GEOGRAFIS

Desa Brengkok merupakan salah satu desa yang ada di Kabupaten Banjarnegara, Provinsi Jawa Tengah. Luas wilayah Desa Brengkok sebesar ± 1.025.537 m2. Desa Brengkok terdiri dari 2 Dusun, 2 Rukun Warga, dan 16 Rukun Tetangga.  Desa Brengkok terletak di sebelah barat Ibukota Kabupaten Banjarnegara dengan jarak ± 48 km.

Tabel 1. Kondisi Geografis Desa Brengkok

Batas

Desa / Kecamatan

Wilayah

Barat

Pakikiran / Susukan

Kab. Banjarnegara

Timur

Panerusan Kulon / Susukan

Kab. Banjarnegara

Utara

Karangsalam / Susukan

Kab. Banjarnegara

Selatan

Pakikiran / Susukan

Kab. Banjarnegara

 

Wilayah Desa Brengkok terletak pada ketinggian antara 0 – 800 meter di atas permukaan laut. Lahan di Desa Brengkok mempunyai tingkat kemiringan yang bervariasi. Curah hujan rata – rata sebesar 1.382 mm dengan jumlah hari hujan rata – rata 120 hari. Bulan basah 4-6 bulan, sedangkan bulan kering berkisar antara 6-7 bulan. Musim hujan dimulai pada bulan Oktober – November dan pada bulan April – Mei terjadi musim kemarau pada setiap Tahunnya. Puncak curah hujan dicapai pada bulan Desember – Februari. Suhu udara rata – rata setiap hari berkisar 27,7oC, suhu minimum 23,2oC, dan suhu maksimum 32,4oC.

 

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image